8 Aplikasi Keren Yang Cuma Ada di iPhone, Android Juga Punya Tuh

0
3010

4. Bear

Di posisi ke empat ada Bear. Bear adalah salah satu aplikasi keren yang cuma ada di iPhone untuk efektifitas kamu yang suka mengetik atau memiliki blog atau website untuk diurus. Bear memberikan berbagai macam fitur yang membuat hasil catatannya dapat diterima oleh blog. Selain itu aplikasi ini juga bisa diunduh secara gratis meski ada beberapa fitur yang berbayar namun kamu tetap dapat menggunakannya.

3. Hyperlapse

Di posisi ke tiga ada Hyperlapse yang merupakan aplikasi buatan Instagram khusus untuk pengguna iPhone saja. ya, aplikasi Hyperlapse ini sendiri sebenarnya sudah ada di aplikasi kamera iphone namun Instagram membuatnya lebih maksimal dengan percepatan hingga 12x. Meskipun aplikasi keren yang cuma ada di iPhone ini ekslusif untuk iPhone saja, namun bukan berarti tidak ada aplikasi semacam ini di android lho. Coba deh cari.

BACA JUGA:  Pearl Jam Rilis Aplikasi Gratis

2. Stylebook

Di posisi kedua aplikasi keren yang cuma ada di iPhone ada Stylebook.aplikasi Stylebook ini seperti namanya merupakan sebuah buku yang memuat berbagai jenis produk fashion yang bisa kamu tempel-tempelkan di layar sebelum kamu merasa bahwa itu cocok dan layak untuk kamu kenakan. Seakan punya desainer tersendiri bukan? nah aplikasi dari iOS ini sangat cocok untuk kamu kaum hawa.

BACA JUGA:  Game Alice In Wonderland Dirilis Untuk Mobile

1. Halide

Di posisi puncak aplikasi keren yang cuma ada di iPhone yang bisa kamu pakai adalah Halide. Halide adalah aplikasi kamera manual yang bisa kamu unduh dari iPhone mu. Berbagai fitur dari aplikasi kamera ini sudah dioptimalkan untuk iphone sehingga kamu dapat dengan bebas mendapatkan settingan terbaik untuk foto yang kamu inginkan. Penasaran dengan hasilnya? Sayangnya aplikasi ini merupakan aplikasi berbayar yang harus kamu beli sebelum dapat memakainya.

LEAVE A REPLY

Please enter your comment!
Please enter your name here