10 Fakta Tentang Uchiha Sarada Yang Mungkin Tidak Kamu Ketahui

1
37182

3. Mata Sharingan

Fakta-Tentang-Sarada-Uchiha-Yang-Mungkin-Tidak-Kamu-Ketahui-3Uchiha Sarada adalah keturunan langsung dari Sasuke yang merupakan anggota klan Uchiha yang terakhir. Oleh karena itu Sarada mendapatkan mata Sharingan yang menjadi kekuatan utama dari klan Uchiha. Nah fakta tentang Uchiha Sarada yang cukup mencengangkan adalah Sarada merupakan salah satu orang yang dengan cepat menguasai dan menyempurnakan mata Sharingan setelah Itachi. Bahkan kekuatan mata Sarada mampu mengeluarkan Mangekyou dan Amaterasu di usia mudanya yang bahkan Sasuke pun saat itu belum mampu menguasainya.

BACA JUGA:  8 Pertarungan Murid Melawan Guru di Naruto

4. Kekuatan Indra

Fakta-Tentang-Sarada-Uchiha-Yang-Mungkin-Tidak-Kamu-Ketahui-4Sasuke dan Naruto pada pertarungan akhir peperangan ninja memperoleh kekuatan Chakra dari Indra untuk melawan ibunya putri bulan. Masing masing dari mereka memperoleh separuh dari kekuatan Indra. Nah fakta tentang Uchiha Sarada yang berkaitan dengan ini adalah bahwa Sarada ternyata juga memiliki kekuatan Chakra Indra tersebut diturunkan dari ayahnya yang berupa Chakra Yin dan Sarada bisa mengaktifkannya dalam kondisi terdesak. Belum diketahui apakah Boruto juga mampu atau memiliki Chakra Indra ini. Namun yang pasti berarti Sarada adalah salah satu orang terkuat di Konoha dengan usianya yang masih sangat muda.

BACA JUGA:  8 Karakter Naruto Tercepat, Kecepatannya Membuat Lawan Tak Berkutik

1 COMMENT

  1. Nama sarada aslinya dari frase “sarada no yuu”. Klan uchiha kan deket banget sama api, bahkan lambang klan nya kipas, karena sarada itu keturunan uchiha yang lahir setelah purge-nya itachi, sarada menjadi “minyak yang menyalakan api uchiha” cmiiw

LEAVE A REPLY

Please enter your comment!
Please enter your name here